Kemenhub mengeluarkan KM 31 Tahun 2024 yang menyebabkan perubahan status Bandara Supadio dari internasional menjadi domestik. Pj Gubernur Kalbar kecewa.
Menhub Budi Karya Sumadi meminta ASDP membuat rencana cadangan penyeberangan dari Sumatera ke Jawa guna mengantisipasi kepadatan saat puncak arus balik Lebaran.
Polisi melakukan rekayasa lalu lintas di kawasan Patung Kuda, Jakarta Pusat, saat sopir truk menggelar aksi terkait aturan Zero Over Dimension Over Load.