Hasil survei mengungkapkan potensi pergerakan masyarakat mencapai 107,63 juta orang. Artinya 39,83 persen dari total populasi akan melakukan perjalanan.
PT KAI Commuter meningkatkan layanan pengguna untuk memberikan pelayanan lebih baik lagi khususnya di stasiun keberangkatan. Dalam hal ini Stasiun Tambun.