Seorang pria di Jakarta Barat, Alfa, membagikan kisahnya yang sempat berjuang melawan stroke. Ia memiliki riwayat hipertensi lantaran suka makan makanan asin.
Mantan Lurah Kelapa Dua, Herman, dituntut 1,5 tahun penjara. Jaksa menyakini Herman bersalah meminta fee 10% secara paksa untuk mengesahkan dokumen tanah.
Kebakaran terjadi di sebuah bangunan lapak di kawasan Rawa Buaya, Cengkareng, Jakbar. Sebanyak 16 unit mobil damkar dan 80 personel dikerahkan ke lokasi.
Kejaksaan Negeri Lubuklinggau meminta pendapat ahli keuangan negara terkait kasus korupsi biaya pengganti pengelolaan darah di PMI Lubuklinggau tahun 2023-2024.