Bocah perempuan berinisial A dilaporkan hanyut di selokan rumahnya di Kota Jambi, Jambi. Bocah malang itu ditemukan dalam keadaan meninggal dunia oleh Tim SAR.
PSMS Medan bakal melawan Persekat Tegal sore ini di Liga 2 Grup 1 musim 2025/2026 pekan kesepuluh. Laga ini bakal jadi misi balas dendam tim PSMS Medan.
Inter Milan menutup tahun 2025 dengan memuncaki klasemen Liga Italia. Cristian Chivu pun menyerukan tekad timnya untuk berjuang lebih keras di sisa musim.
Hugo Ekitike muncul sebagai penggendong Liverpool, di tengah redupnya Mohamed Salah dan Alexander Isak. Striker legendaris Inggris Wayne Rooney memujinya.
Pengadilan Tinggi DKI Jakarta memperberat vonis Nikita Mirzani menjadi 6 tahun penjara. Kuasa hukum menilai putusan ini keliru dan akan mengajukan kasasi.
Samsung Electronics Indonesia mengumumkan enam tim pemenang Samsung Solve for Tomorrow 2025, mendorong inovasi teknologi untuk solusi sosial dan keberlanjutan.