Imbas subvarian Omicron BA.4 dan BA.5, RI kini kembali diterpa lonjakan COVID-19. Lantas, perlukah masyarakat diberi vaksin COVID-19 dosis-4? Ini kata Kemenkes.
Mohon perhatian, ada lima provinsi yang kini tengah diawasi Kemenkes RI terkait kenaikan kasus COVID-19 dan munculnya subvarian Omicron baru, ini daftarnya.
Kemenkes RI mengungkapkan kondisi 20 pasien COVID-19 subvarian Omicron BA.4 dan BA.5 di Indonesia. Salah satunya mengalami sesak napas, begini kondisinya.
Ciri Corona Omicron BA.4 dan BA.5 penting diketahui masyarakat. Pasalnya, kedua subvarian tersebut diklaim lebih menular dari varian virus Corona lainnya.
Jabar jadi penyumbang kasus Omicron BA.4 dan BA.5 terbanyak di Indonesia saat ini. Tercatat dari 20 pasien yang terinfeksi, 12 diantaranya berasal dari Jabar.
Total kasus Omicron BA.4 dan BA.5 di Indonesia jadi 20 kasus. Jawa Barat menyumbang 12 kasus, seluruhnya terinfeksi BA.5. Ini gejala terbanyak yang dialami.