Ridwan Kamil bakal meminta foto bukti renovasi rumah korban gempa yang menggunakan dana bantuan pemerintah. Hal itu agar dana bantuan tak disalahgunakan.
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil (RK) melemparkan pertanyaan partai mana yang akan menjadi pelabuhannya kepada Wali Kota Bogor Bima Arya. Ini respons Bima Arya.