DPR percepat revisi UU Lalu Lintas, usulkan pembebasan PNBP untuk perpanjangan SIM B1 dan B2. Juga dorong subsidi perumahan dan akses pendidikan bagi pengemudi.
Pramono mengatakan proyek galian sudah beberapa kali menjadi keluhan masyarakat. Dia tak ingin hal itu terulang karena berdampak langsung pada lalu lintas.
Ketua PCNU Pamekasan Taufik Hasyim dan istrinya meninggal dalam kecelakaan maut. Mereka meninggalkan enam anak kecil. Jenazah akan dimakamkan di Jember.
Ribuan sopir truk di Kabupaten Bandung berunjuk rasa menolak RUU ODOL, mengklaim undang-undang tersebut memberatkan dan merugikan kesejahteraan mereka.
Wali Kota Bandung Muhammad Farhan mengungkapkan tantangan penanganan banjir di Ciwastra akibat perbedaan elevasi. Solusi baru berupa jaringan saluran air.