Tentara Korsel hendak masuk gedung parlemen usai pengumuman status darurat militer. Tentara meninggalkan gedung parlemen usai keputusan darurat militer ditolak.
Song Hye-kyo berakting dalam film Korea setelah 11 tahun. Dalam Dark Nuns, ia berperan sebagai suster yang melakukan ritual menyelamatkan anak dari roh jahat.
Film "Pengepungan di Bukit Duri" karya Joko Anwar tayang sejak 17 April 2025. Menggambarkan konflik sosial pelajar, film ini meraih rating 8.0 di IMDb.
Squid Game kembali menghebohkan dunia dengan rilisnya musim kedua. Banyak produk makanan hadir dengan tema Squid Game. Bahkan, sampai diburu di Korea Selatan!