WNA asal Suriah berinisial BD ditangkap Imigrasi Ponorogo karena tinggal tanpa izin dan melanggar visa. Ia kini dalam detensi untuk pemeriksaan lebih lanjut.
Pembobol rumah di Musi Rawas yang buron selama empat bulan ditangkap. Dia ditangkap saat sedang melakukan pencurian sawit di salah satu kebun warga setempat.
Liverpool gagal menang atas Nottingham di Liga Inggris musim ini, di pertemuan pertama kalah, kedua imbang. Matz Sels benar-benar jadi mimpi buruk The Reds!
Seorang pria ditangkap setelah mencoba mencuri motor di tengah kebakaran Pizza Hut Darmo, Surabaya. Warga dan petugas gabungan berhasil mengamankan pelaku.