Angka kecelakaan di Jombang turun 25% selama Operasi Ketupat Semeru 2025, dengan 18 kejadian. Kesadaran masyarakat dan pengaturan lalu lintas berperan penting.
Seorang wanita tewas dalam kecelakaan tunggal di Asemrowo, Surabaya. Ia dibonceng anak laki-lakinya yang mengalami luka ringan tapi dalam keadaan syok.