Menteri ATR/BPN Nusron Wahid ungkap banyak aset BMN beralih ke pihak pribadi akibat oknum internal. Dia minta kerjasama penegak hukum untuk atasi mafia tanah.
Kapal rusak terombang-ambing selama empat hari di laut lepas pantai Tenerife, Spanyol. Beruntung, turis yang berada di atasnya dapat diselamatkan penjaga pantai
PLN UIW NTB memastikan pasokan listrik aman selama Nataru 2024/2025, dengan prediksi beban puncak 348 MW di Lombok. Siaga dari 18 Desember hingga 8 Januari.