Shayne Pattynama menjadi pemain keturunan terbaru yang naturalisasinya disetujui Komisi X DPR RI. Ia diharapkan menjadi WNI bareng Jordi Amat dan Sandy Walsh.
PSSI berharap Sandy Walsh dan Jordi Amat turut ikut Pemusatan Latihan (TC) Timnas Indonesia di Bali. Garuda akan menggelar persiapan menuju Piala AFF 2022.
Komnas HAM merilis hasil investigasi tragedi Kanjuruhan yang menewaskan ratusan korban. Ada sejumlah pelanggaran yang diungkap Komnas HAM dalam laporan itu.
Suporter PSM Makassar sepakat untuk mempercepat kick-off Liga 1. Namun suporter PSM tidak setuju jika pertandingan nantinya dilangsungkan tanpa penonton.
Setelah PSSI mengumumkan akan mempercepat KLB, mulai beredar banyak nama sebagai kandidat calon ketua umum. Mochamad Iriawan meminta para peminta untuk sabar.