Presiden Prabowo mengintruksikan Menteri ESDM Bahlil Lahadalia untuk mengaktifkan kembali pengecer LPG 3 Kg. Warga mengaku senang dengan kebijakan tersebut.
Anggota DPR Hinca Panjaitan menyatakan berlakunya KUHP dan KUHAP pada 2026 menandai era baru penegakan hukum di Indonesia yang lebih profesional dan transparan.