Simak kabar terpopuler pekan ini, mulai dari jadwal libur akhir tahun siswa SD-SMA, dampak gerhana bulan, hingga rektor Unpad wisuda lulusan yang sudah tiada.
Ujian praktik akad nikah di sekolah ini mencuri atensi warganet di media sosial. Jadi pro dan kontra, ini kata anak SMA yang menjalani ujian praktik tersebut.
Pelajar di Sumatra Utara menyambut musim pertama kompetisi atletik pelajar terbesar di Tanah Air, Champion Student Athletics Championships (SAC) Indonesia 2022.
Pagelaran kolosal Tari Ngoyek Kupang di Sidoarjo yang diikuti 1.190 siswa dan guru SMP memecahkan rekor MURI. Tidak hanya rekor di Indonesia, tapi juga dunia.