Wali Kota Medan Bobby Nasution menjanjikan revitalisasi Lapangan Merdeka selesai pertengahan Februari. Denda Rp 100 juta per hari bagi pelaksana jika terlambat.
Kementerian Hukum meluncurkan Pos Bantuan Hukum Desa/Kelurahan, Portal Informasi Bantuan Hukum, pelatihan paralegal dan juru damai bagi kepala desa/lurah.