detikTravel
Dongkrak Keamanan-Kenyamanan Turis, Bali Rancang Pembentukan Posko Wisatawan 24 Jam
Pemprov Bali merancang unit layanan terpadu 24 jam untuk meningkatkan kenyamanan wisatawan. Sistem ini terintegrasi dengan layanan kesehatan dan keamanan.
Jumat, 10 Okt 2025 11:08 WIB