Bakal calon Gubernur Banten Airin Rachmi Diany kembali mendapat dukungan dari Golkar usai diusung oleh PDIP. Airin mengawali kariernya sebagai Walkot Tangsel.
Tahapan Pilgub Sumut 2024 telah memasuki masa pendaftaran mulai hari ini di KPU Sumut. Berikut peta koalisi dan kekuatan terbaru Edy-Hasan vs Bobby-Surya.
Mantan Gubernur Lampung Arinal Djunaidi gagal maju di Pilgub usai Golkar mencabut rekomendasinya. Golkar mengusung Rahmad Mirzani Djausal-Jihan Nurlela.