BMKG DIY merilis prakiraan cuaca wilayah DIY hari ini (11/8). Cuaca di seluruh wilayah diperkirakan didominasi cerah berawan, termasuk kawasan-kawasan wisata.
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) DIY merilis prakiraan cuaca wilayah DIY hari ini, Jumat (9/8/2024). Berikut prakiraan cuaca di DIY.
BMKG menyebut hari tanpa hujan di kawasan Jogja terbilang panjang karena mencapai 30 hari. BMKG pun mengimbau waspada kekeringan meteorologis di Jogja.