Mediator Mesir dan Qatar mengatakan sedang memeriksa tanggapan dari Hama, dan akan berupaya "sampai tercapai kesepakatan" atas proposal gencatan senjata Gaza.
Kementerian Luar Negeri (Kemlu) RI merespons soal kelompok demonstran Israel yang mengadang bantuan kemanusiaan untuk Gaza serta menginjak-injak mi instan.
Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto merotasi dan mutasi sejumlah jabatan strategis di lingkungan TNI. Ada 130 perwira tinggi (pati) TNI yang dirotasi.