detikNews
Pulau Rhun Maluku Kaya Rempah dan Bersejarah, Tapi Belum Teraliri Listrik
Warga Pulau Rhun di Kecamatan Banda, Maluku Tengah, Maluku, belum merasakan aliran listrik negara. Padahal gedung ULPLTD milik PT PLN sudah ada sejak 2018.
Jumat, 13 Nov 2020 11:18 WIB