Mobil yang membawa Kapolres Boyolali AKBP Muhammad Yoga mengalami kecelakaan di Tol Kandeman, Batang, Jawa Tengah. Sopir dan ajudan kapolres meninggal dunia.
Presiden ke-7 Republik Jokowi dan Iriana Jokowi tiba di Bandara Adi Soemarmo, Boyolali. Mereka langsung menyapa warga yang sudah sejak siang menanti kedatangan.