detikJatim
Ada 32.949 Kasus Wabah PMK di Jatim
Wabah PMK melanda banyak daerah di Jatim. Dalam data Dinas Peternakan Jatim hingga 5 Juni 2022, ada 32.949 hewan ternak yang terpapar PMK.
Senin, 06 Jun 2022 16:00 WIB







































