Won Bin mengungkap alasannya menolak tawaran akting dan hanya menerima iklan selama 12 tahun terakhir. Netizen Korea mulai meragukan statusnya sebagai aktor.
CJ Logistics memperkenalkan 400 Palet Zero-Carbon yang terbuat dari sampah plastik daur ulang di pusat logistik di Jakarta, Indonesia pada Kamis (30/6/2022).
Beberapa hari terakhir Hyundai gencar merilis berbagai teaser desain Ioniq 6, kini wujud keseluruhan mobil listrik tersebut resmi diperkenalkan kepada publik.
Seakan tidak pernah puas untuk menggoda pecinta otomotif mobil listrik, kini produsen otomotif Hyundai mulai meluncurkan teaser model terbaru yakni Ioniq 6.
Hyundai Indonesia memperlihatkan sedikit demi sedikit model Low Multi Purpose Vehicle (LMPV) terbaru mereka yakni Stargazer. Harganya lebih murah dari Avanza?
Perkembangan industri otomotif Indonesia memang menarik untuk disimak, bukan hanya karena krisis semikonduktor yang membuat pincang produksi soal produk juga.
Chairman Hon Hai Precision Industry Co. Ltd Young Liu bertemu dengan Presiden Jokowi di Istana Bogor, Sabtu kemarin untuk membahas rencana investasi Rp 118 T.