Era pemerintahan Presiden Prabowo Subianto ada beberapa menteri koordinator baru. Imbasnya para menko baru itu belum tahu harus berkantor di mana. Siapa saja?
Menko Polhukam Hadi mengatakan transaksi judi online di Indonesia meningkat. Pada tiga bulan pertama 2024, transkasi judi online mencapai Rp 100 triliun.
Menko Hadi menjelaskan data NPWP tidak dalam cakupan di PDNS 2 Surabaya. Dia menduga data-data itu diperoleh dari sejumlah lembaga di tingkat kota/kabupaten.