Sedikitnya 10 pesawat militer China terdeteksi menyusup ke zona pertahanan udara Taiwan. Angkatan Udara Taiwan pun mengerahkan jet-jet tempur untuk mengusirnya.
Karantina Pertanian Surabaya memusnahkan benih tanaman dan makanan dari luar negeri. Ada 258 paket benih ilegal tersebut yang dipaksa masuk ke Indonesia.
Web series Little Mom menjadi trending di lebih dari 10 negara. Series yang dibintangi Natasha Wilona dan Al Ghazali ini masih bisa ditonton streaming.