detikSulsel
Kapal Tugboat Tenggelam di Perairan Pangkep, 6 Orang Selamat-1 Masih Hilang
Kapal tugboat dilaporkan tenggelam di Perairan Pangkep, Sulsel. Sebanyak 6 orang anak buah kapal (ABK) selamat, namun masih ada 1 orang yang hilang.
Selasa, 25 Apr 2023 14:52 WIB







































