detikNews
Polisi Sita 1,1 Kg Sabu untuk Pesta Tahun Baru dari Bandar di Siak
Polisi mengatakan sabu itu disita dari bandar berinisial RY (32). Polsek Tualang awalnya mendapat laporan ada peredaran narkoba di Perawang.
Senin, 27 Des 2021 13:13 WIB







































