Bupati Badung Adi Arnawa mengungkapkan dalam waktu dekat Pemkab Badung akan meluncurkan program pendidikan berbasis banjar hingga layanan kesehatan gratis.
Polisi menyebut Lilie Wijayantie Poegiono dan Elsa Laksono, pendaki dilaporkan meninggal dunia di Puncak Jaya mengalami hipotermia di ketinggian ekstrem.
Pemkab Tabanan dan Bank BPD Bali meresmikan gedung baru untuk meningkatkan pelayanan keuangan. Bupati Sanjaya harap sinergi semakin kuat untuk Tabanan Era Baru.