Pesepakbola asal Liberia John Tarkpor meninggal karena masalah pernapasan. Jangan disepelekan, influenza memang dapat memicu pneumonia yang membahayakan.
M Firaldi Akbar Zulkarnain terpilih sebagai ketua IA ITB Jabar 2025-2029. Ia berkomitmen untuk menangani masalah di Jabar dan memperkuat solidaritas alumni.
Menu MBG salah satu SDN di Depok, Jawa Barat ramai diperbincangkan. Kabar itu menohok karena suguhan MBG itu berisi pangsit goreng hingga kentang rebus.
Penyakit ginjal kronis (CKD) kini mempengaruhi 800 juta orang di dunia, menjadi penyebab kematian utama. Studi menunjukkan peningkatan signifikan sejak 1990.