Pemotor di Denpasar, I Gede Adi Putra, menganiaya I Ketut Gampin secara tiba-tiba. Pelaku kini ditetapkan sebagai tersangka dengan ancaman hukuman lima tahun.
Polisi memanggil dokter muda Fladiniyah yang viral karena menganiaya penjual roti di Medan. Fladiniyah mangkir dari pemanggilan pertama dan akan dipanggil lagi.