Menteri Pertahanan Prabowo Subianto menghadiri tasyakuran pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Sofia Gudono di Puro Mangkunegaran, Minggu (11/12/2022) malam.
Pemerintah sampai saat ini belum menyerahkan Perppu Pemilu berkaitan UU Nomor 7 Tahun 2017. Komisi II DPR menyebut Perppu itu mungkin sudah di meja Jokowi.
PSM Makassar diunggulkan menghadapi Bhayangkara FC. Posisi PSM yang berada di atas angin membuat suporter mengingatkan kepada Wiljan Pluim Cs agar tidak jemawa.