detikNews
Komunitas Paralayang Bondowoso Kibarkan Merah Putih Raksasa di Angkasa
Beragam cara dilakukan untuk memeriahkan Hari Kemerdekaan ke-75 Indonesia. Di Bondowoso, komunitas paralayang mengibarkan bendera merah putih raksasa di angkasa
Senin, 17 Agu 2020 11:49 WIB