Juventus merespons hukuman pengurangan poin dengan hasil seri melawan Atalanta 3-3. Massimiliano Allegri realistis dengan kans Juve lolos ke Liga Champions.
Wasekjen NasDem Hermawi Taslim mengaku telah 18 kali ke Vatikan. Meskipun berulang kali ke Vatikan, Taslim mengaku masih dipanggil kadrun alias kadal gurun.
Jose Mourinho menyentil bekas klubnya, Chelsea, yang jor-joran belanja pemain. PelatihAS Roma itu menilai Giallorossi takkan mampu membeli Mykhaylo Mudryk.
Jenazah Dubes RI di Italia, Muhammad Prakosa tiba di rumah duka di Bantul. Tampak karangan bunga dari Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan sejumlah tokoh.
Nicolo Zaniolo enggan menerima proposal kontrak yang ditawarkan Bournemouth. AS Roma pun marah dan berencana memberikan sanksi kepada pemain 23 tahun itu.
Napoli diprediksi akan menjadi juara Serie A musim ini. Selain performa yang menjanjikan, sejarah masa lalu pun berpihak kepada skuad asuhan Luciano Spalletti.