Beredar kabar di X yang menyebut ada aksi kejar-kejaran motor di Jalan Kaliurang, Sleman, yang berujung kecelakaan, malam tadi. Begini penjelasan Polresta.
Baru-baru ini, viral video dua remaja naik motor yang tiba-tiba saja menyeruduk portal Waduk Sermo di Kulon Progo. Rupanya, hal itu sudah sering terjadi.