Menurutnya, Pancasila sebagai dasar negara, landasan ideologi, falsafah, dan sumber etika moral memberikan nafas sekaligus arah tujuan dalam upaya bela negara.
Dalam rapat paripurna DPR RI pembukaan masa sidang hari ini, DPR melantik lima anggota pengganti antarwaktu (PAW). Kelimanya berasal dari PDIP, PAN dan PKS.
Film A Nightmare on Elm Street mendulang sukses namun menimbulkan efek negatif bagi salah satu desa di Inggris. Mereka kesulitan jual rumah karena film itu.
Minggu lalu penerbangan American Airlines terpaksa dialihkan setelah seorang penumpang memukuli pramugari hingga hidungnya patah. Kini, penumpang itu diadili.