Gubernur Bali Wayan Koster diminta untuk membuat Pergub mengenai Airbnb. Koster akan mengatur akomodasi untuk mengatasi masalah pajak dan okupansi hotel.
PT Pertamina Patra Niaga memprediksi konsumsi gasolin meningkat 3,2% menjelang Nataru 2025/2026, sementara gas oil turun 7,6%. Stok BBM aman dan siaga 24 jam.
MKH telah menjatuhkan sanksi pemberhentian tetap dengan tidak hormat alias memecat hakim PN Batam, HS. Hakim HS dipecat karena selingkuh dari suami sahnya.