Di cooking class ini Chef Yongki punya 5 resep terbaru untuk ide menu katering. Ada bolu gulung keju Medan anti retak hingga beef zuppa soup yang lagi tren.
Memboyong makanan klasik dari Inggris, chef Tom Aiken membuat quiche yang disajikan saat penobatan Raja Chares III. Begini gurih lezatnya Coronation Quiche.
Serabi, jajanan klasik ini selalu bikin kangen. Ada yang dibuat dari tepung beras dan tepung terigu. Disiram saus gula merah atau durian semakin lezat rasanya.
Di balik kelezatan ramen berkuah gurih dan aneka topping ternyata ada kandungan kalori yang terbilang tinggi. Kandungan kalori tersebut tergantung jenis kuah.