Sembilan orang dilaporkan tewas akibat erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki di Flores Timur, NTT. Gunung itu meletus dan memuntahkan lahar panas ke rumah warga.
Karhutla yang terjadi di Sumatera Selatan (Sumsel) diduga disebabkan oleh manusia. Mereka membuka lahan pertanian dan perkebunan dengan membakar lahan.