Wali Kota Eri Cahyadi meresmikan posko Ganjar Presiden di Pasapen, Kelurahan, Tanjung Perak Surabaya. Kehadiran Eri membuat peresmian berlangsung semarak.
Ketua DPP PDIP Puan Maharani mengatakan di Rakernas III dibahas strategi memenangi Pilpres 2024. Salah satunya membidik suara di Jawa Barat dan Sumatera.
Pengurus DPC PDI Perjuangan Kabupaten Cirebon memastikan polemik penyegelan kantor sekretariat yang dilakukan oleh mantan ketua, Tasiya Soemadi telah selesai.