detikNews
Polisi Buru Pria WN Timteng yang Siram Air Keras Istri Siri di Cianjur
Polisi masih memburu Abdul Latif (29), Warga Negara Asing (WNA) asal Timur Tengah yang menjadi pelaku penyiraman air keras terhadap Sarah (21). Korban tewas.
Minggu, 21 Nov 2021 10:31 WIB







































