Es krim selalu menjadi favorit anak-anak dan berbagai kalangan usia. Bagi anak-anak tahun 90an, mendengar beberapa nama es legendaris ini seolah bernostalgia.
Pernah membayangkan sayuran terkecil di dunia? Sebuah sayuran bernama mankai memegang gelar sayuran terkecil di dunia. Ada banyak fakta unik di baliknya.