Puluhan gerai jajanan bisa ditemui di kawasan Old Shanghai Sedayu City. Seperti bolo bun dan choipan khas Pontianak yang rasanya enak. Berikut rekomendasinya!
Sayur khas Jawa dengan kuah santan dan bumbu sederhana bisa jadi lauk buka puasa enak. Isiannya bisa ditambah tempe, iga sapi atau jantung pisang. Sedap mantap!
Berniat bukber tanpa membuat kantong kering? Berikut 15 rekomendasi paket promo bukber di Surabaya seperti detikJatim rangkum dari akun Kuliner Surabaya.
Hari Raya Idul Adha makin berkesan dengan berbagai menu olahan daging khas Jawa Timur untuk disantap bersama keluarga bisa dicoba. Yuk, simak resep selengkapnya
Siapa sangka teh hijau yang menyegarkan ternyata juga memiliki manfaat untuk kesehatan tubuh, kecantikan, hingga meningkatkan fungsi otak. Simak penjelasannya.