Ekonomi AS tetap kuat meski ada kekhawatiran inflasi. Penjualan ritel dan pasar saham menunjukkan kinerja positif, meski perlu waspada terhadap dampak tarif.
Bisnis kopi di Jawa Barat menjanjikan bagi generasi muda. Rizki, pengusaha kopi, menunda kuliah demi sukses di industri ini dengan produk unik dan berkualitas.
Jakarta disorot dunia karena kepadatannya. Bali juga dinilai mulai padat. Transmigrasi jadi solusi, dan satu pulau yang disebut jadi tujuan ialah Kalimantan.
Kementerian Ekonomi Kreatif menetapkan enam kabupaten/kota sebagai KaTa Kreatif 2025 untuk mendorong pertumbuhan ekonomi kreatif daerah yang berkelanjutan.