Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka mengunjungi Gereja BNKP di Gunungsitoli. Gibran membagikan hadiah Sinterklas dan mendoakan korban bencana di Sumatera.
Seorang pelajar SMA di Bandar Lampung ditangkap setelah menyerang panti asuhan dengan bom molotov. Polisi menyelidiki motif di balik tindakan tersebut.
Memanas, Iran dan Amerika Serikat saling ancam. Trump mengancam bahwa Iran akan dimusnahkan "dari muka bumi", jika Teheran berhasil membunuh pemimpin AS itu.