Pendaki wanita ini hampir tewas karena hipotermia di kawasan Puncak Carstensz Pyramid. Ia selamat usai membuat api dari jaket, tali GoPro, dan alat tebingnya.
Pendaki wanita Chintya Tengens berbagi pengalaman hampir tewas karena hipotermia di Carstensz. Ia mengandalkan keterampilan bertahan hidup untuk selamat.
Kecelakaan dua kapal terjadi wilayah pesisir Jambi tepatnya di Perairan Kampung Laut, Kabupaten Tanjung Jabung Timur. Dalam kejadian itu, 1 tewas dan 2 hilang.