"Saya tahu betul susahnya mereka, alasannya macam-macam, waktu itu saya masih Menteri Investasi. Alasan COVID, alasan Capex, alasan macam-macam," cerita Bahlil.
Mendag Zulkifli Hasan berbagi pengalaman menutup bisnis akibat protes pekerja. Dia menyoroti perbedaan situasi serikat pekerja di Karawang dan Jawa Tengah.
7 mayat remaja ditemukan mengambang di Kali Bekasi. Pihak keluarga mendapat informasi para remaja tersebut lompat ke kali untuk menghindari kejaran polisi.
2 Anggota keluarga mendatangi RS Polri terkait penemuan 7 mayat di Kali Bekasi. Pihak keluarga menceritakan sepupunya keluar rumah hendak merayakan ulang tahun.