Di Dayeuhkolot, Aris dan buruh lainnya terpaksa melawan banjir untuk bekerja. Mereka berharap solusi cepat agar aktivitas sehari-hari bisa kembali normal.
DPRD Lobar kritik rencana job fair Pemkab untuk 1.632 honorer yang dipecat. Mereka minta solusi konkret, seperti MoU dengan perusahaan dan pelatihan kerja.
Banjir bandang terjadi di Mongolia Dalam yang merupakan daerah otonom setingkat provinsi di China. Akibat dari itu, sembilan orang tewas dan tiga hilang.
Akses jalan di Banjar Wanakeling, Desa Sulangai, Kecamatan Petang, Badung, Bali, tertutup material longsor. Akibatnya, sejumlah siswa terpaksa izin bersekolah.