KAI bakal mengirim surat peringatan kepada pemilik bedeng di area kereta api JIS. Saat ini, KAI masih berkoordinasi dengan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.
Bertambahnya kasus COVID-19 serta munculnya varian Omicron belum berpengaruh pada okupansi kereta api di Solo. Jumlah penumpang di Stasiun Balapan masih stabil.