Debat capres-cawapres 2024 perdana akan berlangsung pada Selasa (12/12/2023). Berikut daftar stasiun TV dan radio yang menyiarkan debat capres-cawapres 2024.
Tiga paslon terus beradu elektabilitas sejak kampanye dimulai. Setidaknya, ada tiga lembaga survei yang menyigi elektabilitas ketiga paslon di awal kampanye.
Litbang Kompas merilis survei terbaru terkait elektabilitas capres-cawapres. Prabowo Subianto-Gibran berada pada posisi teratas dengan elektabilitas 39,3%.