detikFinance
Silicon Valley Bank Kolaps, OJK Jamin Perbankan RI Aman
OJK menilai penutupan Silicon Valley Bank (SVB) oleh Federal Deposit Insurance Corporation (FDIC) pada 10 Maret 2023 tidak berdampak langsung pada perbankan.
Senin, 13 Mar 2023 21:15 WIB







































